Latest Posts
-
Basa Basi itu melelahkan, Cuk!
Minggu pagi saya harus ngojek istri ke pertemuan komunitasnya. Setelah beberapa waktu perjalanan, akhirnya kami sampai di tempat acara. Biasanya, sesaat setelah sampai tkp, istri akan langsung nimbrung dengan geng-nya. Melakukan hal-hal yang sebelumnya sudah mereka bahas secara online. Banyak… Continue reading
-
Ternyata, uang itu penting ya. Tak kira cuma dokumen aja yang penting.
Tiga hari ini saya riweh bareng Bu Aula dan Bu Zulfi menyiapkan acara Kelas Kalis. Dibantu beberapa teman dari media kepenulisan Darussalam, termasuk dari buletin Fenomena. Di samping beberapa keruwetan yang gemesin, koordinasi dengan orang-orang yang gak tak kenal, masalah… Continue reading
-
Mengantar Anak ke Sekolah dengan Riang Gembira
Kegiatan pagi saya dimulai, selalu, dengan kerempongan persiapan sekolah. Istri sibuk mempersiapkan diri mengajar sambil masak tipis-tipis. Falah biasanya akan menonton kartun dulu sebelum berjalan lemot ke kamar mandi sambil membuka bajunya. Adiba, anak terkecil saya, biasanya masih terlelap, terkadang… Continue reading
-
I Love You HP-ku, I Do!
Setidaknya, dua kali sudah saya ikut seremonial upacara di lingkungan PonPes Darussalam. Pertama, saat hari kemerdekaan 17 Agustus kemarin dan kedua, ya sekarang ini, tanggal 22 Oktober; upacara peringatan Hari Santri Nasional. Dan keduanya, saya begitu tertolong oleh HP saya.… Continue reading
-
Saya Bukan Anak UGM, Saya Anak FIB!
Saya menulis ini, menurut saya urgent sekalee, karena saya dikirimi Gus Birru junjunganku yang curhat seputar prejengannya yang gak UGM-able, yg dengan jeniusnya Blio jadikan pre-tolok ukur dalam melihat kualitas interaksi sosial cah UGM dan bagaimana citra ng-UGM dibentuk. Tentu… Continue reading
-
tidak ada mahasiswa malas, yang ada dosen pekok
setelah selesai sebuah pertemuan di kelas, dan saya kenyang menjelaskan, sesekali bahkan saya mengelap busa yang jatuh dari mulut, saya kemudian memberikan sebuah tugas untuk kelas tersebut: “untuk pertemuan selanjutnya, kita akan membahas tentang ———–, maka kalian semua harus membaca… Continue reading
-
Bersyukur Atas Kesehatan itu Penting, Ndul!
Saya menulis ini saat saya sedang di RSUD Genteng. Menjenguk sepupu yang sedang opname. Kamis malam kemarin dia mengeluh gak enak badan, tadi siang saya dengar kabar kalau dia opname, maka saya dan keluarga menjenguk dia di sore harinya. Pengalaman… Continue reading
-
Pikun Dini (4)
Suatu ketika, saya dengan pede memposting sampul halaman buku yang baru saja saya beli di toko buku Togamas Afandi Jogja. Saya aplot ke status wa, walaupun saya baru baca sebagian isinya, tapi demi pencitraan, ya tak apa lah. Jadi lah… Continue reading
-
Henderson yang Pekok dan Bagaimana Semestinya Liverpool Bermain.
Hari minggu dan saya bahagia sekali. Apa pasal? Tentu saja Liverpool menang, sudah tujuh pertandingan tak terkalahkan di awal musim. Sapu bersih semua pertandingan, dan melanjutkan kemenangan beruntun 16 kali di ajang Liga Primer. Walaupun menang, tapi ada dua catatan,… Continue reading
-
Menulis dan Hakikat Kesepian
Entah siapa yang bilang, tapi kata-kata ini terngiang selalu di ndas saya. “Menulis adalah pekerjaan sunyi. Dan penulis selalu berkawan dengan sepi”. Selama saya menulis, saat masih di buku-buku catatan, di sela-sela kehidupan kuliah yang begitu-begitu saja, perkataan ini terasa… Continue reading